Tetap Update dengan Informasi & Wawasan Terbaru Kami

INFORMASI

Siaran Pers
Siaran Pers
Events
Events
Blog
Blog
Siaran Pers
Siaran Pers
Events
Events
Blog
Blog
Blog

Artikel informatif seputar dunia teknologi, informasi, dan komunikasi

Kami memberikan rekomendasi artikel blog terbaru untuk menambah wawasan dan pengetahuan seputar dunia bisnis, teknologi, informasi, dan komunikasi.

serangan ddos
Apa itu DDOS: Jenis, Cara kerja, dan Cara Mengatasinya

DDoS (Distributed Denial of Service) adalah serangan terhadap jaringan atau sistem yang bertujuan mengganggu layanan dengan mengirimkan lalu lintas yang berlebihan. Serangan ini dapat terjadi melalui berbagai jenis. Tanda-tandanya termasuk lonjakan lalu lintas web yang tidak biasa, hingga situs web menjadi offline. Untuk mengatasi serangan DDoS, langkah yang dapat diambil meliputi memblokir serangan, hingga memperkuat keamanan jaringan.

Selengkapnya
cpo chief product officer adalah
Chief Product Officer (CPO): Pengertian, Tugas, Keterampilan, dan Gaji

Chief Product Officer atau CPO adalah seorang eksekutif senior pada C-Level yang memiliki fokus utama berkaitan dengan produk dalam suatu organisasi atau perusahaan. Selain itu, CPO juga bertugas untuk menentukan strategi produk hingga melakukan analisis pasar. Maka dari itu, untuk menjadi seorang CPO dibutuhkan pemahaman indutri dan tren pasar maupun manajemen tim.

Selengkapnya
mahasiswa jurusan sistem informasi
Jurusan Sistem Informasi: Definisi dan 10 Prospek Kerjanya

Jurusan Sistem Informasi (SI) adalah salah satu cabang ilmu yang berfokus pada pengelolaan sistem informasi berbasis teknologi, termasuk perancangan hingga pemeliharaan sistem. Mata kuliah yang umumnya diajarkan di perguruan tinggi juga beragam mulai dari programming hingga analisis proses bisnis. Di Indonesia terdapat banyak universitas negeri maupun swasta yang telah membuka jurusan SI.

Selengkapnya
vpn adalah jaringan virtual pribadi yang dapat menjaga privasi user dan meningkakan keamanan saat menggunakan internet
VPN: Cara Kerja, Fungsi, Cara Mengakses, dan Jenis-jenisnya

VPN adalah singkatan dari Virtual Private Network, merupakan layanan koneksi terenkripsi yang dapat digunakan user untuk mengakses sebuah situs secara pribadi menggunakan server jaringan lain, sehingga akan lebih aman dan privat ketika menjelajah internet. Artinya, VPN akan menghubungkan komputer atau smartphone ke perangkat lain di lokasi yang berbeda sehingga Anda dapat mengakses internet menggunakan koneksi tersebut.

Selengkapnya
apa itu tipografi
Mengenal Tipografi dalam Proses Desain Software

Tipografi adalah seni dan ilmu terkait dengan pengaturan jenis huruf pada desain grafis atau cetak. Penggunaan tipografi yang tepat dan menarik dapat meningkatkan kualitas desain dan memudahkan pembaca untuk membaca dan memahami pesan yang ingin disampaikan, khususnya dalam sebuah aplikasi. Selain itu, tipografi juga dapat mencerminkan citra merek atau identitas visual dari suatu perusahaan atau organisasi.

Selengkapnya

Copied To Clipboard

Bagikan Ke: